LAPORAN PRAKTIKUM
MATA KULIAH PEMROGRAMAN PASCAL
STRUKTUR KONDISI MAJEMUK
(PRAKTIKUM KE- III)
NAMA : WIRO YULIANDA
PROGRAM STUDI :MANAJEMEN INFORMATIKA
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS ISLAM KUANTAN SINGINGI
Ø TUJUAN
Ø Mampu mengenal struktur Program Struktur Kondisi Majemuk
ØMampu mengenal dan mengimplementasi statement dan variable yang tersedia pada struktur kondisi majemuk
Ø Mampu mengetahui pengertian dari Str$uktur Kondisi Majemuk
Ø Mahasiswa mampu mempergunakan variable “IF, END, THEN ELSE”
Ø Mahasiswa mengerti tentang konsep dasar dalam membuat program dengan bahasa pemograman pascal.
Ø Mengerti jenis-jenis data yang terdapat pada bahasa pemograman pascal dan menampilkan data
Ø TEORI
Contohnya : Program Menentukan Nilai
Algoritma :
1. Mulai
2. Masukan Nilai
3. Jika Nilai > 80 maka nilai “A”
4. Jika Nilai antara >75 sampai <=80 maka nilai “B”
5. Jika Nilai antara >50 sampai <=75 maka nilai “C”
6. Jika Nilai antara >30 sampai <=50 maka nilai “D”
7. Jika nilai <= 30 maka nilai E
8. Hasil
9. Selesai
Flowchart :
PROGRAM NILAI MAHASISWA
Program Statement Input
Bila program diatas dijalankan dan kita tes data-data diatas
- Nilai > 90
- Nilai > 80
- Nilai > 55
- Nilai > 29
Ø KESIMPULAN
Dari teori dan hasil Praktikum yang telah dipraktekkan seperti yang diatas, bahwa diciptakannya pascal bertujuan untuk membuat program yang terstruktur, struktur program tersebut akan menjadi panduan & pedoman dalam setiap pembuatan program yang kita inginkan. Jadi, pada dasarnya pemograman pascal ini sangat berguna dalam setiap program yang akan kita buat/jalankan.
Pernyataan if – and – then – else digunakan apabila kita ingin mengeksekusi beberapa pernyataan dengan kondisi true dan pernyataan yang lain dengan kondisi false. Suatu bentuk lain Statemen keputusan adalah bentuk If – Then . statemen seperti itu memungkinkan pilihan : “jika terjadi suatu kondisi tertentu, laksanakan statemen S ; jika tidak, dilaksanakan statemen di bawah S didalam program.
Posted by
Unknown

0 Response to "LAPORAN PRAKTIKUM STRUKTUR KONDISI MAJEMUK"
Post a Comment